PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CUPS (CONSEPTUAL UNDERSTANDING PROCEDURES) DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP PADA MATERI FLUIDA DINAMIS PESERTA DIDIK KELAS XI IPA SMA

Authors

  • Melya Oktavia Mahasiswa

Keywords:

Model Pembelajaran Cpus, Pemahaman Konsep , Literature Review

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pembelajaran menggunakan model pembelajaran Conseptual Understanding Procedures yang mencakup: (1) Permasalahan yang menyebabkan menggunakan model CPUs (Conseptual Understanding Procedures), (2) Variabel yang dipengaruhi oleh penggunaan model CPUs (Conseptual Understanding Procedures). Metode penelitiaan ini adalah literature review dengan sampel sebanyak 30 artikel. Pengumpulan data dilakukan dengan mengumpulkan artikel ilmiah yang sejenis terkait dengan penggunaan model pembelajaran CPUs dan menganalisinya. Hasil penelitian literature review ini menunjukkan bahwa permasalahan utama yang paling banyak menyebabkan penggunaan model pembelajaran CPUs dalam pembelajaran adalah metode ceramah. Selanjutnya mengenai variabel yang banyak terpengaruh dengan model pembelajaran CPUs adalah pemahan konsep siswa

Downloads

Published

2025-03-17

Issue

Section

##section.default.title##